bibliografi: hal. 56 Abstrak Karang Penginyongan adalah tempat wisata alam dan budaya yang terletak di desa Karang Tengah, kecamatan Cilongok, kabupaten Banyumas. Tujuan didirikannya Karang Penginyongan adalah untuk menarik wisatawan guna mengunjungi wilayah banyumas bagian barat serta melestarikan budaya penginyongan. Belum adanya promosi yang maksimal pada karang penginyongan, dapat terli…