Di Indonesia kasus pelecehan seksual merupakan kasus yang cukup serius, terutama pada perempuan. Tercatat dalam SIMFONI PPA (Sistem Informasi Online Perlindungan Perempuan dan Anak) bahwa terjadi kenaikan setiap tahunnya. Kasus tersebut tidak hanya terjadi di kota-kota besar, tetapi kota kecil seperti Purwokerto. Penelitian ini membahas tentang konsep diri yang bertujuan untuk menganalisis dan …