Anda sudah mengenal WordPress atau bahkan sudah memiliki blog di WordPress.com? Kalau sudah merasakan mudahnya menggunakan WordPress.com, saatnya Anda mencoba fitur yang lebih lengkap dengan membuat website sendiri menggunakan skrip dari WordPress.org. Kita bisa memodifikasi template, menambah plugin, menambah widget yang lebih keren, dan lain-lain. Tidak hanya bisa membuat blog, dengan tampila…