Skripsi
Media belajar berbagai jenis binatang berbasis 3D (studi kasus: TK Aisyiyah Bustanul Athfal VIII PWT)
RINGKASAN
Tujuan Penelitian ini adalah untuk membuat aplikasi Media Belajar Berbagai
Jenis Binatang Berbasis 3 Dimensi untuk siswa TK Aisyiyah Bustanul Athfal VIII
Purwokerto yang mudah dipahami dan dimengerti. Dibuat dengan mengggunakan
software Blender 3 Dimensi. Metode pengumpulan data yang digunakan untuk
membuat media belajar ini adalah wawancara ( interview), observasi dan studi
pustaka.
Metode pengembangan dalam penelitian ini menggunakan metode
pengembangan waterfall (M. Suyanto) yang terdiri dari 3 tahapan yaitu : Pra
Produksi, Produksi, Pasca Produksi.
Hasil akhir berupa video berekstensi .avi. Media belajar ini dibuat untuk guru
dan digunakan sebagai sarana media pendukung belajar siswa Taman Kanak-kanak
serta menjelaskan materi tentang pelajaran mengenal berbagai macam binatang yang
lebih menarik dalam mengenal suatu obyek yang dilengkapi dengan suara.
Kata Kunci: media pembelajaran, pengenalan binatang, 3 Dimensi.
SI0507 | SI 0507 RAH m | UPT. PERPUSTAKAAN (Rak 2) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain