Skripsi
Game Edukasi Matematika "Battle Math" Berbasis Android Untuk Kelas V (Studi Kasus: SDN 3 Sokaraja Kulon)
RINGKASAN
Matematika merupakan salah satu mata pelajaran yang wajib untuk di pelajari oleh para siswa dan siswi dalam pengembangan kemampuan menghitung yang sangat berguna untuk masa depan mereka. Belajar matematika tidak harus dilakukan dengan media buku teks yang harus didampingi oleh guru, dengan hanya bermodalkan pc, laptop, ataupun smartphone. Tujuan dibuat game ini adalah untuk membantu anak-anak dalam belajar matematika dan supaya anak-anak tidak mudah bosan saat belajar mata pelajaran matematika. Teknologi yang dipakai adalah Construct 2 sebagai game enginenya, Photoshop, CorelDraw sebagai software yang digunakan untuk desainnya dan untuk metode pengembangan sistemnya menggunakan MDLC (Multimedia Development Life Cycle),penelitian ini menghasilkan game edukasi berbasis Android.
Kata kunci :Game, Edukasi, Android, Anak-anak, Matematika
ABSTRACT
Mathemathics is one of subject that are required to be learned by students for development of calculating abilities that are very useful for their future. Learning mathematics shouldn’t be done with textbook that must be accompianied by the teacher ,nowadays mathematics can be learning through PC (Personal Computer), Notebook, or even Smartphone so then students can learn math so easily, for free and fun, the purpose of researcher to create this game are to help students for their study of math, and student didn’t bore to study math, technology that used in this research are Construct 2 as game engine, Photoshop, CorelDraw as design software, and as for the system development methods researchers use MDLC (Multimedia Development Life Cycle, the result of this research is educational game based on android, or that can be played on android smartphone.
Keyword :Game, Education, Android, Students, Math
TI1728 | TI 1728 SET g | UPT. PERPUSTAKAAN (Rak 1) | Tersedia - No Loan |
Tidak tersedia versi lain