Skripsi
Perbandingan Fitur Klasifikasi Data Mining Untuk Mendiagnosa Penyakit Kanker Payudara Berdasarkan Hasil Mamografi
RINGKASAN
Kanker payudara adalah pertumbuhan sel yang abnormal pada jaringan payudara seseorang. Di Indonesia, kanker payudara menempati peringkat kedua setelah kanker servik. Pada penelitian ini hasil citra mamografi pasien kanker payudara yang telah diubah menjadi bilangan biner akan diterapkan dengan metode seleksi fitur rough set dan kemudian akan bandingkan dengan hasil dari penerapan algoritma klasifikasi pada beberapa algoritma klasifikasi yang berbeda. Dari percobaan yang dilakukan penerapan seleksi fitur roughset menghasilkan nilai akurasi 86,86%, algoritma naive bayes memiliki nilai akurasi 80%, algoritma c4.5 memiliki nilai akurasi 73,33% dan algoritma K-nearest neighbor memiliki nilai akurasi 80%. Dengan nilai sensitivitas 90% dan spesifitas 100% terbukti metode seleksi fitur roughset memiliki performa yang lebih baik untuk mendiagnosa penyakit kanker payudara.
Keyword: Kanker payudara, mamografi, roughset, seleksi fitur.
ABSTRACT
Breast cancer is an abnormal cells growth in the breast tissue of a person. In Indonesia, breast cancer occupy the second ranks after cervix cancer. In this research the results of mammography for breast cancer patient's image which has been transformed into a binary number will feature selection methods applied by rough set and then will compare with the results of the application of the classification algorithm on some different classification algorithms. From experiments conducted the application of roughset produces feature selection value accuracy 86.86%, naive bayes algorithm has a value of 80% accuracy, algorithm c 4.5 73.33% accuracy has a value and the algorithm for K-nearest neighbor has a value of 80% accuracy. With a value of 90% sensitivity and superior specificity 100% proven method of feature selection roughset has better performance to diagnose breast cancer disease.
Keywords : Breast cancer, mamografi, roughset, feature selection
SI1172 | SI 1172 MAU p | UPT. PERPUSTAKAAN PUSAT (Rak 2) | Tersedia - No Loan |
Tidak tersedia versi lain