Skripsi
Rancang Bangun Aplikasi Penjualan dan Persediaan Aksesoris Handphone Berbasis Web Di Fortune ACC
RINGKASAN
Toko Fortune Acc Purwokerto merupakan salah satu toko yang menjual akesoris telephone genggam yang berada di kota Purwoerto namun sistem yang diterapkan di Toko Fortune Acc masih dilakukan secara manual seperti pencatatan stok barang, pencatatan data pelanggan dan transaksi penjualan manual dengan menggunakan nota manual. Hal ini berdampak pada proses pelayanan kepada pelanggan membutuhkan waktu yang lama karena pelanggan harus menunggu saat pencarian data stok barang dan saat melakukan transaksi pembayaran. Konsep dari penelitian ini menggambarkan pengembangan suatu sistem yang dapat mempermudah karyawan dalam melakukan transaksi penjualan dan persediaan aksesories telephone genggam. Metode penelitian yang digunakan adalah metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sistem aplikasi penjualan dan persediian telephone genggam berbasis website untuk memudahkan karyawan dalam bekerja saat pelayanana kepada pelangan sehingga akan lebih cepat dalam proses pelayanannya. Metode pengembangan sistem menggunakan Extreme Progamming (XP). Hasil penelitian adalah pembuatan aplikasi penjualan dan persediaan aksesoris handphone berbasis website untuk dapat membantu mempercepat dalam melakukan proses transaksi penjualan.
Kata kunci: Penjualan, Persediaan, Extreme Progamming (XP), Website
ABSTRACT
Fortune Acc. Store Purwokerto is one of the store that sells hand phone accessory in Purwoerto city but the system applied in Fortune Acces is still done manually such as recording of stock of goods, recording customer data and manual sales transaction by using manual note. This affects the customer service process takes a long time because customers have to wait when searching stock data items and when making payment transactions. The concept of this study describes the development of a system that can facilitate employees in making sales transactions and accessory mobile phone accessories. The research method used is the method of interview, observation, and documentation. The purpose of this research is to create a sales application system and handphone-based handphone based website to facilitate employees in working when servicing to customers so it will be faster in the process of service. System development method using Extreme Progamming (XP). The result of the research is making the application of sales and supplies of handphone based accessories website to be able to speed up the process of selling transaction
Keywords: Sales, Inventory, Extreme Progamming (XP), Website
TI1700 | TI 1700 WAL r | UPT. PERPUSTAKAAN (Rak 1) | Tersedia - No Loan |
Tidak tersedia versi lain