Skripsi
Pembuatan Film Animasi 2 Dimensi "Legenda Kembang Wijayakusuma"
bibliografi: hal. 74
Abstrak
Teknologi komputer yang memiliki fungsi sebagai alat penghibur yang mendidik.Salah satunya adalah membantu untuk pemvisualisasian film animasi.Pada zaman sekarang ini sudah jarang sekali anak-anak disuguhkan film-film animasi cerita rakyat, bahkan para orang tua juga jarang sekali ada yang menceritakan sebuah cerita rakyat kepada anak-anaknya.Padahal, cerita rakyat mengandung pesan moral yang dapat dijadikan pedoman dalam kehidupan sehari-hari.Maka dari itu penulis mengangkat penelitian yang bertujuan untuk melestarikan dan menyampaikan pesan moral yang terdapat dalam cerita rakyat dengan sebuah film animasi.Metode pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah waterfall (Suyanto dan Yuniawan, 2006).Penelitian ini menghasilkan film animasi legenda kembang wijayakusuma yang dibuat menggunakan Adobe Flash Professional Cs 6. Didalam film animasi legenda kembang wijayakusuma ini memiliki 6 karakter, yaitu: Prabu Aji Pamoso, Resi Kano, Dewi Wasowati, Prajurit 1, Prajurit 2, dan seekor Naga.
Kata Kunci : Cerita Rakyat, Wijyakusuma, Animasi, Waterfall, Adobe Flash Professional CS 6.
TI1232 | TI 1232 SYA p | UPT. PERPUSTAKAAN (Rak 1) | Tersedia - No Loan |
Tidak tersedia versi lain