bibliografi: hal. 126 Abstrak Bank Sampah PAS (Peduli Akan Sampah) merupakan bank sampah yang terletak di Perumahan Arcawinangun, Kota Purwokerto, Kabupaten Banyumas. Salah satu tujuan utama pendirian Bank Sampah PAS yaitu untuk membantu menangani pengolahan sampah dan mengubah sampah menjadi sesuatu yang lebih berguna dalam masyarakat. Permasalahan yang dihadapi oleh Bank Sampah PAS Arca…