referensi: hal. 156-158 Salah satu hal yang dapat meningkatkan citra bangsa adalah tingginya produktivitas karya ilmiahnya. Banyak hasil penelitian di Indonesia yang bermutu tinggi hanya disimpan di perpustakaan sehingga tidak dapat dimanfaatkan para ilmuwan, baik ilmuwan dalam negeri maupun luar negeri. Tidak dipublikasikannya hasil-hasil penelitian itu salah satu sebabnya adalah kurangnya …