bibliografi: hal. 62 Abstrak CV. Berkah Maju Bersama adalah salah satu perusahaan tekstil dikota Banjarnegara yang memproduksi T-shirt, kaos singlet, celana dalam dan lain-lain. Pada perusahaan ini terdapat masalah rekrutmen karyawan di tahap ujian psikotes. Sistem psikotes pada perusahaan yang masih manual membuat HRD harus menambah jam kerjanya untuk menyiapkan soal psikotes dan ketika uj…