bibliografi: hal. 61 Abstrak Seiring dengan semakin ketatnya persaingan dalam dunia pendidikan, membuat sebagain besar institusi pendidikan di Indonesia memanfaatkan teknologi sebagai sarana pendukung untuk meningkatkan efektifitas dan efisiensi kinerja, selain itu pemanfaatan peran sistem atau teknologi informasi lainya adalah sebagai peran strategis untuk mencapai tujuan suatu institusi…