ABSTRAK Banyumas merupakan salah satu daerah di Indonesia yang dikenal dengan budaya kulinernya. Namun, tradisi kuliner ini mulai kurang diminati dan ditinggalkan. Apabila hal tersebut dibiarkan, maka satu persatu kuliner tradisional Indonesia akan terpuruk dan tinggal kenangan. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk melestarikan kuliner khas daerah ini, yaitu melalui sebuah game simulasi …