bibliografi: hal. 311-312 Banyak fitur dikenalkan pada buku ini dengan pendekatan penyelesaian kasus demi kasus. Melalui penyelesaian kasus, buku ini diharapkan dapat mengontrol kompetensi pemrograman dari pembelajar awal yang sering mengalami kesulitan dalam memahami konsep dan paradigma dasar dari bahasa pemrograman level-tinggi. Buku ini dimaksudkan sebagai buku mandiri, yang memuat lebih…
Buku ini dikonstruksikan dengan menganut pendekatan solutif atas dasar-dasar teknik pemrograman java. Introduksi konsep kelas disajikan dengan jelas. Deskripsi pelewatan dengan nilai-nilai dan pelewatan dengan-referensi dinyatakan dengan lugas. Konsep dan aplikasi pewarisan dan enkapsulasi digagas secra apliaktif di dalam hierarki pewarisan. Diskusi tentang polimorfisme dan penanganan ekspesi d…
1. bibliografi: hal. 201 2. Berikut ini merupakan topik-topik yang dibahas dalam buku ini: Dasar-dasar JQuery Bejerja dengan elemen menggunakan Jquery Bekerja dengan Event Efek visual dengan Animasi Fungsi-fungsi utilitas jquery Dasar-dasar Ajax Lebih lanjut dengan Ajax Menggunakan Widget Jquery
Buku Shortcourse: Visual C# 2013 ini mencoba memperkenalkan C# sebagai bahasa pemrograman berorientasi objek yang memperkenalkan kemudahan pengembangan aplikasi menggunakan IDE Visual C# 2013. Sebenarnya bahasa C# ini bersifat gratis karena kita hanya memerlukan .Net Platform versi terbaru dan jika ingin mencicipi kenyamanan IDE Visual Studio secara gratis anda dapat menggunkan Visual Studio Ve…
Buku Pemrograman Web ini mengenalkan bagian dari sebuah pembentukan pemrograman web. Buku ini sebagian besar menyajikan langkah-langkah program yang disusun secara terstruktur. Dengan adanya langkah-langkah program tersebut, diharapkan pembaca dapat mempraktikkan secara langsung dan dapat menyimpulkan sendiri maksud dari setiap perintah dalam program dengan cara melihat hasil yang ditampilkan d…
Buku ini mengupas sesuatu yang telah menjadi rahasia umum di kalangan web desain, yakni teknik template. Dengan adanya template, pekerjaan mendesain web menjadi lebih mudah. Jadi, diharapkan setelah membaca buku ini pembaca mengetahui teknik-teknik membuat web dengan tampilan yang professional meskipun belum pernah membuat web. Buku ini juga memberikan solusi murah dalam membangun web. Buku in…